Di dalam pengujian kimia tentunya kita akan membutuhkan suatu peralatan guna menunjang pengujian tersebut, dan bahkan peralatan kimia merupakan salah satu faktor di dalam menentukan keberhasilan suatu pengujian. karena itu penanganannya pun harus selalu diperhatikan, seperti suhu penyimpanannya, cara penyimpanan dan kalibrasi alatnya.
secara umum peralatan kimia dapat dikelompokkan menjadi 4 bagian, yaitu :
secara umum peralatan kimia dapat dikelompokkan menjadi 4 bagian, yaitu :
- Peralatan gelas (glass ware equipment), pada peralatan gelas dibedakan menjadi dua yaitu peralatan gelas yang tahan panas (suhu tinggi) dan peralatan gelas yang tidak tahan suhu tinggi.
- Peralatan non gelas (non glass equipment), Peralatan non gelas diperlukan untuk mendukung penggunaan peralatan lain seperti peralatan gelas, peralatan pemanas dan peralatan untuk menimbang. contohnya statif yang digunakan untuk menahan buret
- Peralatan pemanas (heating equipment), perlatan pemanas digunakan dalam proses pemanasan, seperti memansakan larutan, sterilisasi dan lain sebagainya.
- Neraca (balance), diguanakan untuk melakukan penimbangan terhadap bahan kimia ataupun contoh uji. peralatan ini memiliki berbagai jenis sesuai dengan tingkat ketelitiannya.
No comments:
Post a Comment